Minggu, 29 Juli 2012

Cara Cek Harddisk Secara Cepat dan Akurat

Alhamdulillah, setelah sekian lama tidak sempet posting artikel diblog drImron ini, akhirnya kang Imron bisa kembali posting satu artikel. Bahasan kali ini adalah tentang Cara cek harddisk menggunakan program harddisk sentinel. Program ini sudah lama kang Imron gunakan untuk mendeteksi harddisk secara cepat dan akurat. Ok mari kita simak bersama. Mungkin diantara anda pernah mengalami windows rusak, kemudian windows anda install ulang lagi dari...

Cara Download Driver Komputer, Laptop, Printer Via Web Support Resmi

Mungkin banyak di antara anda sekalian pengunjung setia blog ini yang masih kesulitan mencari dan download driver komputer, laptop, ataupun printer. Walaupun sudah ada 2 cara download driver yang Kang Imron bahas di blog Imron ini, tapi tetep saja semuanya itu ada kelemahannya, yaitu tidak ketemu dengan driver yang akan di download. Bagi anda yang belum pernah membaca posting tentang download driver versi I dan II, bisa membacanya di sini dan...

Cara Memperbaiki Komputer yang Sering Restart

Bahasan Kang imron kali ini adalah tentang Cara Service Komputer yang Sering Restart. Mungkin anda pernah atau sering menghadapi sering restartnya komputer yang anda gunakan. Berikut ini Kang imron akan menjelaskan penyebab dan solusi untuk komputer yang sering restart. Penyebab Komputer sering restart antara lain : 1. Komputer sering restart karena Processor overheating (terlalu panas). Cara cek processor yang overheating (terlalu panas) : *...